Saturday, May 25, 2019

LAKUKAN TRADING FOREX KETIKA PULLBACKS

Ini hanyalah sebuah tips sederhana untuk open posisi trading para trader sekalian. Buka posisi trading ketika terjadi pullbacks. Silahkan baca, pahami pola yang saya kompilasi dari beberapa sumber, dan testing system ini di akun demo dan bila sudah yakin lakukan di akun real. 

Perhatikan pola grafik berikut ini:


Gambar tersebut adalah gambaran tentang pullback saat pasar forex sedang uptrend. 

Ketika pasar forex sedang dalam uptrend, ada kemungkinan besar untuk pullback dan di situlah peluang kita melakukan open buy. Sebagai trader, kita sebaiknya menunggu peluang ini terjadinya pullback dan lakukan open posisi. Lakukan pembelian saat terjadi Pullbacks? Ya. Banyak orang mengatakan saat pullbacks adalah pasar forex sedang berada di area Traders Action Zone (TAZ). 
Demikian sebaliknya bila pada kondisi down trend tunggulah untuk open posisi saat terjadi pullbacks karena itulah yang disebut dengan area Traders Action Zone (TAZ). 
Contoh: 


Kesimpulan: 

Secara teoritis, da dua jenis utama dari pullback:
1. Pullback dalam tren naik.
2. Pullback dalam tren menurun.
Happy trading. Deo Gratia

Pengelola:




Drs. Stefan Sikone, MM., Penulis, Praktisi Trading Forex dan Bisnis Online sejak tahun 2007., kini mengajar Prakarya dan Kewirausahaan di SMA Negeri 1 Tengaran - Kabupaten Semarang-Jawa Tengah.



====================
Pertimbangkanlah secara matang bila anda akan memulai trading forex. Forex trading memiliki tingkat resiko yang sangat tinggi. Anda bisa kehilangan dana dalam jumlah besar bahkan hingga seluruhnya. Kami tidak bertindak atas nama pialang berjangka manapun dalam melakukan trading forex.